Cinyasag Tempo Dulu: Belajar Semangat Kebangkitan Nasional dari Monumen Panji Siliwangi

- Editorial Team

Selasa, 21 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

A. Rusdiana, Guru Besar UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

Lembur Kuring Cinyasag
Purwana Muncang Pandak
Asa seuwe Siliwangi
Kapungkur ku Pajajaran
Diserahkeun Ka Mataram
Cirikip Jadi lantaran
(Nyanyian anak-anak SD Cinyasag Tahun 70-an)

SUNANGUNUNGDJATI.COM — Cirikip adalah sebuah Kampung/Dusun barada di Wilayah Desa Cinyasag Kecamatan Panawangan Kabupaten Ciamis. Dulu Ketikan Tahun 70-an setiap menjelang tanggal 20 Mei suka ramai didatangi oleh para tamu Prajurit Tentara Utusan dari Tiap Kodim di Wilayah Kodam III Siliwangi, tidak hanya itu organisasi lannya seperti Angkatan Muda Siliwangi (AMS), Paramuka dan Ormas lainya.

Biasanya Menginap semalam di sebar di rumah-rumah Penduduk sekitar Lingkungan Desa yang Kesokan harinya mengikuti Upacara di Monumen Panji Siliwangi, tak Ketinggalan Murid SD dan Tsanawiyah SMP Mengikuti Upara. Selasai Upacara Para Tamu, selajutnya melakukan perjalanan Napak Tilas Menuju Conggeang Buah Dua Sumedang.

Di Cirikip bediri Tegak Monumen “Panji Siliwangi” didirikan Tahun 1975 diremikan tanggal 20 Mei 1975, oleh Komandan Kodam III Siliwangi. Monumen ini didirikan untuk mengenang usaha penyelamatan Panji Divisi Siliwangi oleh seorang Lurah kampung Cirikip, Sunahwi dalam perjuangan tahun 1949. Oleh karena itu monumen dibangun tidak jauh dari rumah Lurah Sunahwi di Kampung Cirikip, Kecamatan Panawangan Kabupaten Ciamis.

Untuk membaca lengkap tulisan Menggugah Semangat Kebangkitan Nasional: Refleksi dari Monumen Panji Siliwangi dapat dibaca pada laman ini

Pos Terkait

Kerja Keras, Hidayatul Fikra, dan Managing Editor Jurnal Riset Agama
Ingin Memastikan Keutuhan Gagasan dalam Menulis Skripsi, Yuk Ikuti 3 Cara Ini!
Yuk Budayakan Semangat Inovasi
Yuk Memulai Perubahan dari Hal-hal Kecil
Jadilah Pemimpin Berintegritas di Tengah Perubahan
Saatnya Akselerasi SDM Pesantren: Santri Unggul dan Mendunia
Santri, Pelantikan, dan Kepemimpinan Bangsa
Pelatihan, Kelas Menulis, dan Universiteit Leiden

Pos Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 08:46 WIB

Kerja Keras, Hidayatul Fikra, dan Managing Editor Jurnal Riset Agama

Senin, 4 November 2024 - 09:39 WIB

Ingin Memastikan Keutuhan Gagasan dalam Menulis Skripsi, Yuk Ikuti 3 Cara Ini!

Jumat, 1 November 2024 - 20:30 WIB

Yuk Budayakan Semangat Inovasi

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:57 WIB

Yuk Memulai Perubahan dari Hal-hal Kecil

Minggu, 27 Oktober 2024 - 11:45 WIB

Jadilah Pemimpin Berintegritas di Tengah Perubahan

Pos Terbaru

Edukasi

Siapkan Generasi Hebat, Menjadi Guru Ala Nabi

Sabtu, 30 Nov 2024 - 17:59 WIB

Reliji

3 Cara Menyambut Pemimpin Baru

Jumat, 29 Nov 2024 - 14:19 WIB